Kisah Sukses Blogger Indonesia di Google AdSense

Jumanto, seorang kuli bangunan dan tinggal di Kabupaten Kudus Jawa Tengah, merupakan salah satu blogger yang sudah sukses menekuni bisnis online dengan mengikuti program Google AdSense. Beliau dalam sebulan dapat meraup dolar $100 sampai $500 dari Google AdSense. Salah satu blog nya adalah Candi Kota. Beliau aktif di Blogger sejak tahun 2011 sampai sekarang. Blogger bagi beliau merupakan pekerjaan part time disela-sela kesibukannya sebagai kuli bangunan.

Tips Menjalin Kerjasama dengan Baik

Manusia merupakan makhluk sosial dimana eksistensinya selalu berhubungan dengan orang lain dan saling membutuhkan. Tak ada satupun orang yang bisa hidup sendirian tanpa ada orang lain. Dalam menjalin hubungan tersebut tentu ada norma-norma dan etika, tidak seenaknya sendiri. Saat kita duduk dibangku sekolah, kita selalu berhubungan dengan teman kita. Bermain, belajar, dan mengerjakan tugas bersama. Guru-guru kita juga melatih kita untuk menjalin kerjasama dengan teman kita, misalnya mengerjakan tugas kelompok dan lain sebagainya.

Ingat Tujuan dari Rumah!

Sebagai orang rantauan yang jauh dari rumah dan orang tua, tentu kita harus selalu ingat tujuan kita dari rumah. Entah itu kita merantau untuk bekerja ataupun untuk sekolah, sikap tersebut itu sangat penting untuk dipegang teguh oleh kita. Tanpa ada sikap tersebut kita seolah-olah berjalan tanpa arah kemana kita akan melangkah?dan untuk apa kita pergi jauh dari rumah tanpa tujuan yang jelas sesuai yang kita inginkan?.